aku sayang kamu
aku rindu kamu
cinta tumbuh tanpa terasa
rasa hidup tidak harus dikatakan
waktu berjalan tidak ada yang mengalahkan
cintaku sekuat batu karang
namun kamu sudah ada yang punya
tapi tidak membuatku menyerah
memperjuangkan yang ada di hati
walaupun itu terlarang tapi aku harus jujur
kalau aku sayang kamu
aku rindu kamu
walau pun kamu tidak sayang aku
walau pun kamu tidak kenal aku
i love you... the secret lovers
Label: puisi